Untuk Burung Terkecil di Dunia, dan Burung Terbesar di Dunia sudah kita bahas sebelumnya,nah sekarang kita akan membahas satu lagi hal menarik tentang burung, yakni burung yang paling cepat didunia, seperti kita ketahui bahwa burung mempunyai kecepatan terbang yang berbeda-beda.
Mungkin dalam benak kita terbesit bahwa burung merpati saja yang tercepat, karena burung ini juga sering digunakan untuk aduan , namun selain itu ternyata ada yang lebih cepat lagi, dan burung-burung tercepat masih didominasi burung predator, siapa lagi kalau bukan burung jenis elang/alap-alap, berikut selengkapnya tentang burung tercepat di dunia :
1. Peregrine Falcon kecepatan maksimum 389 km/jam
2. Spine Tailed Swift kecepatan maksimum 171 km/jam
3. Frigate Bird kecepatan maksimum = 153 km/jam.
4. Spur Winged Goose kecepatan maksimum = 142 km/jam.
5. Red Breasted Merganser Kecepatan maksimum = 129 km/jam
6. White-Rumped Swift kecepatan maksimum = 124 km/jam.
7. Canvasback Duck kecepatan maksimum = 116 km/jam
8. Eider Duck kecepatan maksimum = 113 km/jam.
9. Green Winged Teal kecepatan maksimum = 109 km/jam
10. Mallard kecepatan maksimum = 105 km/jam.
Nah, sudah tahu kan sekarang kalau burung itu punya kecepatan yang mengerikan heheh. semoga jadi manfaat ya !